Rabu, 03 Oktober 2012

Cara Instalasi Linux pada mesin virtual VMware Player


Langkah pertama buka apliakasi Vmware Player untuk membuat baru klik create a new virtual machine

Setelah itu cari aplikasi linux yang berformat .ISO pada file yang telah kita simpan sebelumnya
Setelah itu klik next> untuk melan jutkan pada langkah berikutnya
Kemudian berlanjut pada pemilihan sistem operasi apa yang kita inginan pada mesin virtual kita, karena kali ini saya akan menginstal linux maka tombol button tersorot  pada linux seperti pada gambar dibawah

Next> pada tahap ini kita akan memberi nama apa dan akan menempatkan sistem operasi pada disk mana kita akan menyimpannya

Langkah berikutnya kita diminta untuk memberi ruang berapa banyak pada sistem operasi pada mesin virtual kita, bisa dilihat pada gambar, saya menggunakan 8.0gb untuk instalasinya


Kemudian klik next> cek kapasitas RAM yang di inginkan pada customize hardware, pada tahap ini sebaiknya disesuaikan dengan spek komputer yang kita miliki


Klik finish, tunggu proses instalasi sampai selesai


Setelah proses berjalan sukses maka linux pun telah selesai di instal pada Vmware Player kita, saya menginstal Linux Puppy Slacko yang merupakan turunan linux Slackware..

hasil

Tidak ada komentar:

Posting Komentar